Tinggalkan Real Madrid, Bomber Ini Menuju Inggris
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 17:37
Harper yang kini memasuki usia 19 tahun dikontrak selama dua musim oleh Brighton. Meski demikian, pemain blasteran Skotlandia dan Spanyol tersebut harus menunda debutnya karena ia kini masih dalam proses pemulihan cedera lutut.
Sebelumnya, Harper menghabiskan waktu selama enam tahun di akademi El Real, dan terakhir tercatat sebagai anggota skuat Real Madrid C.
Penampilan Harper di ajang UEFA Youth Cup musim lalu cukup impresif di mana ia total menyumbang tiga gol dari enam penampilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertukaran Ramos-De Gea Memasuki Babak Baru?
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:34 -
Eks Kiper Spanyol Pertanyakan Keputusan Real Madrid Rekrut Casilla
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:20 -
Madrid Inginkan Ricardo Rodriguez
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:04 -
Diminati Madrid, Ferdinand Kirim Pesan untuk De Gea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 15:49 -
Perez Jadikan Ronaldo Center Madrid
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 15:23
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39