Tinggalkan Madrid, Zidane Ingin Tukangi Prancis
Rero Rivaldi | 5 September 2017 14:20
Bola.net - - Hanya ada satu tim yang bisa membujuk mnajer Zinedine Zidane meninggalkan Real Madrid.
Pria itu belum lama ini mengikat kontrak baru bersama tim juara Eropa dan kabarnya memberikan komitmen penuh pada pekerjaannya di Bernabeu.
Namun demikian, ketika manajer Didier Deschamps mundur dari jabatannya sebagai pelatih kepala Prancis, Zidane akan amat tertarik mendengar penawaran dari Federasi Sepakbola Prancis soal kemungkinan menggantikan eks rekan setimnya, menurut laporan Tribal Football.
Deschamps masih terikat kontrak dengan FFF hingga usai Piala Dunia 2018, dan tampak sukses melakukan pekerjaannya dengan baik.
Eks pemain Juventus itu berhasil membawa negaranya masuk ke final Euro 2016 sebagai tuan rumah, meski mereka akhirnya gagal di final setelah takluk di tangan Portugal.
Prancis juga mengejutkan banyak orang setelah hanya bermain imbang tanpa gol melawan Luksemburg. Namun mereka masih memimpin puncak klasemen dan tinggal meraih hasil maksimal melawan Bulgaria dan Belarusia untuk memastikan diri bermain di Piala Dunia 2018 di Rusia.
Zidane sendiri mengundang decak kagum usai musim lalu membawa Madrid menjadi juara La Liga dan menjadikan mereka sebagai tim pertama yang sukses memenangkan dua trofi Liga Champions beruntun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard: Real Madrid Tim Terbaik Dunia
Liga Spanyol 4 September 2017, 22:32 -
Ferguson Biarkan Keane Tendangi Ronaldo Agar Tidak Cengeng
Liga Inggris 4 September 2017, 21:16 -
Isco Pertegas Komitmennya di Real Madrid
Liga Spanyol 4 September 2017, 15:40 -
Standing Ovation Untuk Iniesta di Bernabeu
Piala Dunia 4 September 2017, 15:14 -
Zidane: Wenger Seorang Panutan
Liga Spanyol 4 September 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39