Timbang Barcelona, Aurier Lebih Pilih MU
Rero Rivaldi | 25 April 2017 13:10
Bola.net - - Serge Aurier lebih suka pindah ke Manchester United di musim panas, ketimbang ke .
Laporan yang diturunkan oleh Sport Mania mengklaim bahwa bintang ingin bermain untuk Jose Mourinho, meski ia sebelumnya dikabarkan sempat menggelar negosiasi dengan Barcelona.
Aurier sudah bermain 29 kali di semua kompetisi untuk PSG musim ini, namun masih belum mengikat kontrak baru dengan klub. Laporan yang sebelumnya beredar mengatakan pemain berusia 24 tahun sempat dihubungi Barca usai mengadakan komunikasi dengan Jose Mourinho pekan lalu.
Barca amat ingin merekrut bek kanan anyar ke skuat mereka, usai gagal mencari pengganti Dani Alves, yang pergi ke Juventus di musim panas.
United amat bernafsu untuk memperkuat semua lini seiring usaha mereka untuk memenangkan Premier League musim depan.
Aurier akan bersaing dengan Antonio Valencia atau bahkan membuat pemain Ekuador bebas bergerak ke tengah.
United sendiri tengah duduk di peringkat enam klasemen sementara Premier League. Tim asuhan Mourinho bisa melewati Manchester City dan masuk empat besar jika mereka menang di Etihad tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Women Juga Keok di Liga Champions
Liga Champions 23 April 2017, 19:05 -
United Siap Bayar 70 Juta Euro untuk Marquinhos
Liga Inggris 22 April 2017, 07:00 -
Hubungi Mourinho, Aurier Ingin ke MU Musim Depan?
Liga Inggris 20 April 2017, 11:42 -
PSG Bersiap Layangkan Tawaran Resmi Untuk Sanchez
Liga Inggris 19 April 2017, 00:12 -
Arsenal Condong Jual Sanchez ke PSG
Liga Inggris 18 April 2017, 21:58
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39