Tim Howard Ungkap Sebab Kegagalan di United
Rero Rivaldi | 29 Desember 2016 14:44
Bola.net - - Mantan kiper Manchester United, Tim Howard, mengungkap alasan mengapa ia sulit menunjukkan performa terbaiknya di Old Trafford.
Howard bergabung dengan United sebagai pengganti Fabien Barthez di musim panas 2003. Sosok berusia 37 tahun memulai karirnya dengan mulus, sempat membantu tim memenangkan Piala FA di 2004, sebelum akhirnya kalah bersaing dengan Roy Carroll di musim berikutnya.
Ia akhirnya dijual ke Everton, dan Sir Alex Ferguson mendatangkan Edwin van der Sar sebagai penggantinya. Dan Howard percaya ia gagal di United karena hubugannya yang kurang baik dengan pelatih kiper, Tony Coton.
Dalam buku otobiografinya 'The Keeper', Howard mengatakan: Ada sesuatu yang berubah, saya bisa merasakannya. Saya bisa merasakannya lewat cara Tony Coton berbicara dengan saya di sesi latihan - atau malah tidak sama sekali.
Kami menjalani semua rutinitas - kami melakukan voli tinggi dan bola-bola rendah. Kadang, dia tidak suka cara saya melakukannya, dia akan memperingatkan saya. Selain itu, saya hampir tidak pernah mendapatkan tanggapan apapun.
Setelah latihan, dia menghilang, hampir-hampir seperti dia tidak ingin bertemu dengan saya.
Coton menghabiskan satu dekade di United antara 1997 hingga 2007. Sementara Howard kini tengah bermain di Amerika Serikat bersama Colorado Rapids.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rashford Disarankan Tinggalkan MU Menuju West Ham
Liga Inggris 28 Desember 2016, 23:59 -
Agen Martial Jajaki Kemungkinan Gabung Sevilla
Liga Inggris 28 Desember 2016, 19:51 -
Chelsea Lepas Tawaran 25 Juta Euro Untuk Kessie
Liga Inggris 28 Desember 2016, 19:49 -
Kaleidoskop 2016: Europa League
Editorial 28 Desember 2016, 16:00 -
Wilkins: MU Bisa Finish di Empat Besar
Liga Inggris 28 Desember 2016, 15:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39