Tiga Poin di Kandang Palace Bikin Wenger Girang
Editor Bolanet | 23 Februari 2015 17:15
Sebuah gol masing-masing dari Santi Cazorla dan Olivier Giroud memastikan kemenangan 2-1 Arsenal di Selhurst Park. Sementara satu gol balasan Palace dicetak Glenn Murray di menit akhir pertandingan.
Kemenangan ini disebut Wenger menjaga asa finish di empat besar akhir musim ini sekaligus memastikan posisi mereka di tiga besar untuk sementara ini.
Ini adalah sebuah persiapan bagus untuk memenangkan pertandingan. Anda pulih lebih cepat saat anda menang. Secara fisik, kondisi lapangan sangat sulit, tapi saya punya pengalaman untuk tahu laga terpenting adalah laga yang anda mainkan. Jujur, apa yang penting bagi saya adalah menang di Palace, ujarnya.
Kami telah berjuang sekeras mungkin untuk kembali di posisi atas di Premier League. Tak menang di Palace akan menjadi bencana, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mertesacker: Arsenal Beruntung Bisa Kalahkan Palace
Liga Inggris 22 Februari 2015, 23:12 -
Giroud: Arsenal Sedang Membangun Tim Kelas Dunia
Liga Inggris 22 Februari 2015, 21:32 -
Welbeck Ingin Arsenal Siap Hadapi Monaco
Liga Champions 22 Februari 2015, 20:49 -
Highlights Premier League: Crystal Palace 1-2 Arsenal
Open Play 22 Februari 2015, 08:20 -
Immobile 'Tolak' Liverpool dan Arsenal
Liga Eropa Lain 22 Februari 2015, 06:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23