Tiga Pemain Chelsea Dapatkan Pujian Dari Rodgers
Editor Bolanet | 7 November 2014 13:25
- Manajer , Brendan Rodgers memberikan pendapatnya mengenai , calon lawan yang akan dihadapi timnya akhir pekan ini di Anfield (08/11). Secara terbuka Rodgers mengakui kualitas skuat The Blues, yang dianggapnya terbaik di Inggris saat ini.
Secara khusus, Rodgers juga melontarkan pujian terhadap tiga bintang yang dianggap sebagai motor kesuksesan Chelsea musim ini. Mereka adalah Diego Costa, Cesc Fabregas, dan Eden Hazard.
Chelsea sudah sangat kuat musim lalu. Sekarang mereka mendapatkan pemain anyar yang punya jam terbang tinggi di Eropa, itu membuat mereka semakin kuat, ungkap Rodgers seperti dilansir situs resmi klub.
Costa adalah salah satu striker paling berbahaya saat ini. Fabregas merupakan sumber kreativitas, sementara Hazard adalah salah satu pemain muda terbaik di dunia.[initial]
(lfc/mri)
Secara khusus, Rodgers juga melontarkan pujian terhadap tiga bintang yang dianggap sebagai motor kesuksesan Chelsea musim ini. Mereka adalah Diego Costa, Cesc Fabregas, dan Eden Hazard.
Chelsea sudah sangat kuat musim lalu. Sekarang mereka mendapatkan pemain anyar yang punya jam terbang tinggi di Eropa, itu membuat mereka semakin kuat, ungkap Rodgers seperti dilansir situs resmi klub.
Costa adalah salah satu striker paling berbahaya saat ini. Fabregas merupakan sumber kreativitas, sementara Hazard adalah salah satu pemain muda terbaik di dunia.[initial]
Baca Juga
- Recovery Chelsea Lebih Pendek Dari Liverpool, Ivanovic Tak Gentar
- Masih Penasaran, Courtouis Ingin Chelsea ke Final Liga Champions
- Tepis Penalti Hazard, Handanovic Akui Sudah Belajar
- Profesional, Mourinho Terpaksa Lewatkan Ulang Tahun Putrinya
- Putri John Terry Debut di Skuat Junior Chelsea
- Mourinho Bandingkan Skuat Chelsea Sekarang Dengan 10 Tahun Lalu
- De Bruyne: Courtois Merebut Pacar Saya
- Southampton Serius Ingin Rebut Fullback Chelsea
- Cech Sebenarnya Jadi Seorang Kiper Karena 'Kecelakaan'
- Ivanovic: Menang di Anfield Itu Sulit
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic: Lawan Liverpool, Chelsea Tak Akan Parkir Bus Lagi!
Liga Inggris 6 November 2014, 21:47 -
Ivanovic: Performa Lawan Maribor Tak Boleh Terulang
Liga Inggris 6 November 2014, 21:00 -
Galliani: Van Ginkel Pemain Hebat
Liga Italia 6 November 2014, 19:33 -
Mark Schwarzer Juga Puji Eden Hazard
Liga Champions 6 November 2014, 19:17 -
Kolo Toure Siap Diturunkan Lawan Chelsea
Liga Inggris 6 November 2014, 18:35
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39