Tiga Laga Terakhir MU Melempem, Ini Tekad Juan Mata
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 21:22
- Gelandang Manchester United, Juan Mata mengungkapkan bahwa pekan lalu merupakan pekan pahit bagi timnya. Karena itu ia dan rekan setimnya bertekad bangkit di tiga laga sisa musim ini.
Manchester United memang merasakan tiga kekalahan beruntun di tiga laga terakhir mereka. Setelah dikalahkan Chelsea, mereka juga kalah saat bertandang ke markas Everton, Goodison Park.
Dan terbaru, The Red Devils kembali kalah di kandang sendiri saat menjamu West Brom. Ironisnya, pada tiga laga itu mereka gagal mencetak satu gol pun.
Ini adalah akhir pekan yang buruk bagi kami. Tentu saja kekalahan ini membuat mood kami menjadi tidak baik hingga laga berikutnya. Jadi saya berharap pekan ini segera berlalu dan kami bisa membalikkan keadaan, ujarnya.
Kami menguasai pertandingan, tapi kami tak mampu mencetak gol. Kami harus fokus bermain efektif karena kami belum mencetak banyak gol di beberapa pertandingan terakhir dan kami tidak bisa seperti ini terus. Masih ada tiga laga tersisa musim ini dan saya harap kami bisa mengubah situasi ini secepatnya. tandasnya.[initial]
(sm/dzi)
Manchester United memang merasakan tiga kekalahan beruntun di tiga laga terakhir mereka. Setelah dikalahkan Chelsea, mereka juga kalah saat bertandang ke markas Everton, Goodison Park.
Dan terbaru, The Red Devils kembali kalah di kandang sendiri saat menjamu West Brom. Ironisnya, pada tiga laga itu mereka gagal mencetak satu gol pun.
Ini adalah akhir pekan yang buruk bagi kami. Tentu saja kekalahan ini membuat mood kami menjadi tidak baik hingga laga berikutnya. Jadi saya berharap pekan ini segera berlalu dan kami bisa membalikkan keadaan, ujarnya.
Kami menguasai pertandingan, tapi kami tak mampu mencetak gol. Kami harus fokus bermain efektif karena kami belum mencetak banyak gol di beberapa pertandingan terakhir dan kami tidak bisa seperti ini terus. Masih ada tiga laga tersisa musim ini dan saya harap kami bisa mengubah situasi ini secepatnya. tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: MU Kini Terlibat Balapan Tikus
Liga Inggris 3 Mei 2015, 17:03 -
Rekening Gol MU Macet, Van Gaal Mulai Khawatir
Liga Inggris 3 Mei 2015, 14:41 -
Gagal Ekseskusi Penalti, Van Gaal Ogah Salahkan Van Persie
Liga Inggris 3 Mei 2015, 14:25 -
Liga Inggris 3 Mei 2015, 05:00
-
Van Gaal Sebut Daftar Belanja MU Sudah Matang
Liga Inggris 3 Mei 2015, 04:40
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39