Tiga Klub EPL Incar Loic Remy
Editor Bolanet | 8 Juni 2015 12:00
Pemain berusia 28 tahun bergabung dengan The Blues dari QPR musim lalu, namun ia tidak banyak mendapat kesempatan lantaran harus bersaing dengan Diego Costa, yang jadi aktor penting sukses klub meraih gelar juara Premier League.
Palace tengah berencana memperkuat lini depan mereka, sementara Southampton masih terus mengejar pemain Prancis untuk menajamkan kekuatan serang menyambut kompetisi Europa League musim depan.
Tim asuhan Garry Monk juga tertarik dengan sang striker, mengingat mereka masih mencari pengganti Wilfried Bony, yang pergi dari klub di bulan Januari. Tiga tim tersebut kabarnya siap membayar Remy hingga 80.000 poundsterling per pekan, menurut laporan The Mirror.
Remy membuat 25 penampilan untuk Chelsea di semua kompetisi, mencetak 8 gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Hanya Tim Bodoh Tak Gunakan Counter Attack
Liga Inggris 7 Juni 2015, 23:48 -
Hazard Bahagia Jika Melihat Benteke di Chelsea
Liga Inggris 6 Juni 2015, 19:45 -
Mourinho Disebut Tergila-gila Pada Traore
Liga Inggris 4 Juni 2015, 23:39 -
Vialli Yakin Mourinho Bisa Bangkitkan Falcao
Liga Inggris 4 Juni 2015, 22:42 -
Level Percaya Diri Meningkat, Willian Berhutang Pada Dunga
Piala Dunia 4 Juni 2015, 21:25
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39