Tiago Ilori Tak Menutup Pintu Buat Timnas Inggris
Editor Bolanet | 12 September 2013 15:45
Pemain yang bergabung dari Sporting Lisbon itu memang bisa membela The Three Lions karena memiliki nenek moyang dari negeri Ratu Elizabeth tersebut.
Federasi sepakbola Inggris (FA) pun dikabarkan tengah membujuk Ilori agar mau membela Inggris, alih-alih tetap membela Portugal. Namun untuk saat ini, pemain 20 tahun itu masih mementingkan .
Saya pikir saya masih ingin loyal kepada Portugal karena saya bermain di setiap level usia bagi mereka. ujar Ilori kepada Liverpool Echo.
Namun saya tak pernah menutup kemungkinan dan sejauh ini belum ada keputusan yang dibuat. Jika saya memiliki pilihan maka itu bukanlah pilihan buruk yang harus saya ambil. imbuhnya.
Ilori menjelaskan bahwa keluarga Inggris yang dimilikinya berasal dari Manchester, dan kemudian mereka pindah ke London dan di sanalah kemudian Ilori lahir dan tumbuh hingga akhirnya pindah ke Portugal saat ia beranjak usia 8 tahun. [initial] (liec/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturridge Bantah Tolak Bermain Bagi Inggris
Piala Dunia 11 September 2013, 14:08 -
Liga Italia 11 September 2013, 08:54
-
'Suarez Lebih Baik Dicadangkan'
Liga Inggris 11 September 2013, 02:02 -
Glen Johnson Terancam Absen Bela Liverpool Hingga Natal
Liga Inggris 11 September 2013, 01:47 -
Madrid Simpan Uang Penjualan Ozil Demi Suarez?
Liga Inggris 10 September 2013, 15:51
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39