Thompson Yakin Gerrard Bertahan di Liverpool
Editor Bolanet | 3 Desember 2014 22:46
Kontrak sang skipper tersebut akan berakhir di penghujung musim ini. Liverpool sendiri disebut telah menawarkan kontrak baru pada pemain 34 tahun tersebut. Akan tetapi, Gerrard masih belum membubuhkan tanda tangannya di kontrak itu.
Spekulasi tentang masa depan Gerrard di Anfield pun merebak. Ia bahkan disebut bisa saja angkat kaki dari klub Merseyside tersebut. Namun, Thompson mengaku optimis sang Kapten akan tetap bertahan di Liverpool.
Saya rasa dia sangat bahagia. Saya rasa dia akan bertahan di Liverpool setidaknya 12 bulan lagi, dan saya membayangkan bahwa jika dia mau, dia akan tetap berada dalam level tertinggi di barisan staf pelatih, cetus Thompson pada Sky Sports News. [initial]
Berita Terkait:
- Henderson: Gerrard Harus di Liverpool Selama Mungkin
- Liverpool Ingin Jadikan Gerrard Pelatih
- Gerrard Akui Kans Juara Liverpool Sirna
- Gerrard vs The Foxes, Pertama Dalam Tujuh
- Rodgers: Gerrard Luar Biasa
- Gerrard: Aksi Liverpool Sungguh Luar Biasa
- Gerrard Pilih Bungkam Soal Kontrak
- Rotasi Membuat Gerrard Bermain Total Kontra Leicester
- Rodgers: Pemain-pemain Liverpool Luar Biasa
- Barnes: Gerrard Masih Sangat Penting Bagi Liverpool
- Gerrard Gantung Sepatu di Akhir Musim?
- Carragher: Gerrard Sudah Tak Bisa Tampil Reguler Lagi
- Liverpool Sudah Tawari Gerrard Kontrak Baru
- Liverpool Tak Berniat Lepas Gerrard
- Carragher Puji Mental Baja Gerrard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Liverpool Pilihan Pertama Suso
Liga Inggris 2 Desember 2014, 22:04 -
Barnes: Gerrard Masih Sangat Penting Bagi Liverpool
Liga Inggris 2 Desember 2014, 19:46 -
Aldridge: Rodgers Pantas Dapat Pujian
Liga Inggris 2 Desember 2014, 19:23 -
Toure Ungkap Tekad Bangkit Penggawa Liverpool
Liga Inggris 2 Desember 2014, 19:10 -
Berulah di Hotel, Balotelli Buat Penggawa Liverpool Geram
Liga Inggris 2 Desember 2014, 13:37
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39