Thierry Henry Dukung Pesepakbola Gay
Editor Bolanet | 28 Oktober 2015 14:40
Sebelumnya, media Inggris sempat menghembuskan kabar bahwa dalam waktu dekat akan ada dua bintang Premier League yang bakal membuat pengakuan soal orientasi seksual mereka.
Henry pun memberikan pendapatnya mengenai hal tersebut.
Saya tak bisa mewakili semua orang, namun jika saya ada di ruang ganti, orang itu akan masih jadi kawan saya, dan saya masih akan memberinya bola, saya masih akan melihatnya dengan cara yang sama, saya masih akan pergi keluar dengannya, tutur Henry pada Sky Sports.
Kita semua sama-sama manusia, jadi hal itu tak menganggu saya. Memang harus ada yang dibicarakan mengenai hal tersebut, namun itu sepertinya takkan mengganggu saya, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- 'Mourinho Bisa Buat PSG Juara Liga Champions'
- Tinggalkan Bayern, Guardiola Ingin ke Premier League
- Diego Costa Tuju Barcelona di Januari?
- Guardiola: Aksi De Bruyne Benar-benar Gila!
- Hughes: Chelsea Masih Tim Yang Sangat Bagus
- Pakar La Liga Klaim Kans Messi Tinggalkan Barca Amat Tinggi
- Bayern Munchen Ikut Kepincut Aksi Bale
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Walcott dan Giroud Bersaing, Arsenal Tak Butuh Striker Lagi
Liga Inggris 27 Oktober 2015, 23:37 -
Henry: Guardiola Salah Satu Yang Terbaik
Liga Spanyol 27 Oktober 2015, 19:59 -
Henry Yakin Guardiola Segera Rambah Premier League
Liga Inggris 27 Oktober 2015, 19:35 -
Punya Pemimpin Besar, Wilshere: Chelsea Akan Bangkit
Liga Inggris 27 Oktober 2015, 19:09 -
Sevilla Tolak Lepas Bintangnya ke Arsenal
Liga Spanyol 27 Oktober 2015, 19:03
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40