Theo Walcott Setujui Kontrak Baru Di Arsenal
Editor Bolanet | 26 Juli 2015 14:20
Kontrak lama Penyerang 26 tahun akan berakhir pada juni 2016 mendatang. Dengan kondisi demikian, Arsenal hanya punya dua pilihan, memperpanjang kontraknya sekarang atau melepas sang pemain. Karena jika kontraknya tidak diperpanjang, akan berstatus free transfer pada bulan januari mendatang.
Seperti yang sudah-sudah, perpanjangan kontrak Walcott dengan Arsenal selalu berlangsung alot. Jika pada musim-musim sebelumnya ia selalu minta kenaikan gaji yang signifikan, kini Walcott meminta jaminan masuk menjadi pemain utama The Gunners.
Berdasarkan laporan yang rilis oleh harian yang berbasis di London, Mirror, dan Walcott telah sepakat untuk memperpanjang kerja sama hingga lima tahun ke depan.
Walcott setuju dengan proposal kontrak yang ditawarkan Arsenal. Dengan durasi kontrak hingga 2019 mendatang, Walcott akan mendapatkan gaji sebesar 100 ribu pounds setiap minggunya. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
The Gunners Hempaskan Lyon Enam Gol Tanpa Balas
Liga Inggris 25 Juli 2015, 23:39 -
Wenger Akan Beri Wilshere Peran Anyar
Liga Inggris 25 Juli 2015, 21:20 -
Setelah Szczesny, Wenger Berniat Pinjamkan Martinez
Liga Inggris 25 Juli 2015, 17:36 -
Cari Pengganti Szczesny, Arsenal Kontak Mantan Kiper Milan
Liga Inggris 25 Juli 2015, 15:30 -
Inilah Perintah Wenger Agar Arsenal Juara
Liga Inggris 25 Juli 2015, 13:39
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39