Tetap Mainkan Fabregas dan Ivanovic, Ini Penjelasan Mourinho
Editor Bolanet | 5 Oktober 2015 10:28
Beberapa pemain The Blues memang tengah mendapatkan sorotan besar. Sebut saja Ivanovic dan Fabregas yang sebelum laga akhir pekan lalu telah mendapatkan banyak kritik karena menurunnya performa keduanya.
Namun ternyata Mourinho punya alasan mengapa nama-nama mereka tetap ia percaya untuk dimainkan.
Pekerjaan saya tak begitu sederhana karena saya harus mengukur situasi dan bertanya pada diri sendiri di saat-saat sulit apakah hal terbaik adalah mempertahankan pemain yang lebih berpengalaman. Bisakah pemain muda bermain lebih baik dengan tekanan yang ada saat ini? ujarnya.
Anda melakukan hal yang sama. Saat saya tak memainkan Terry dan memilih Zouma, anda adalah orang-orang pertama yang segera bertanya 'mengapa Anda tidak memainkan sang kapten? tambahnya.
Mourinho pun lantas memberikan contoh mengapa dirinya sangat percaya pada Fabregas. Dengan Ruben Loftus Cheek, itu hal yang sama. Ruben, Matic, Ramires, Fabregas - siapa yang bisa lebih baik saat berada dalam tekanan? Saya tahu Fabregas pasti, tapi mungkin situasinya sangat negatif bagi kami, pemain muda merasakan lebih sedikit tekanan daripada saat tim berada di puncak klasemen bertarung untuk menjadi juara, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terry: Hanya Jose Mourinho yang Bisa Selamatkan Chelsea
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 23:02 -
Mourinho: Chelsea Gampang Ambruk
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 17:27 -
Mourinho: Chelsea Selalu Dihukum
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 17:01 -
Mourinho Bantah Mempermalukan Matic
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 14:43 -
Reaksi Unik Fans Setelah Chelsea Kalah dari Southampton
Open Play 4 Oktober 2015, 12:37
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39