Terungkap, Ini Nomor Punggung Romelu Lukaku di Chelsea
Serafin Unus Pasi | 18 Agustus 2021 21:23
Bola.net - Teka-teki nomor punggung mana yang akan dikenakan Romelu Lukaku di Chelsea akhirnya terungkap. Sang striker dikonfirmasi mengenakan nomor punggung 9 di Chelsea.
Pekan lalu, Lukaku resmi kembali ke Inggris. Ia kembali memperkuat tim masa kecilnya, Chelsea setelah ia ditebus dari Inter Milan.
Saat ini banyak yang bertanya-tanya nomor punggung berapa yang akan dikenakan Lukaku. Pasalnya saat diperkenalkan, ia belum memiliki nomor punggung.
Chelsea baru-baru ini mengonfirmasi nomor punggung yang dikenakan Lukaku. Sang striker resmi mengenakan nomor punggung 9.
Simak informasi mengenai nomor punggung Lukaku tersebut di bawah ini.
Nganggur
Nomor punggung 9 sendiri saat ini sedang tidak bertuan di Chelsea.
Nomor tersebut dua tahun terakhir dikenakan oleh Tammy Abraham. Namun seperti yang diketahui, Abraham kini memutuskan pindah ke AS Roma.
Jadi nomor punggung ini nganggur dan akhirnya dipilih oleh Lukaku.
Bukan Nomor Asing
Nomor punggung 9 sendiri bukan nomor punggung yang asing bagi Lukaku.
Ia mengenakan nomor punggung ini pertama kali di Manchester United. Di Inter MIlan pun ia mengenakan nomor punggung ini.
Lukaku juga langganan menggunakan nomor punggung ini di Timnas Belgia.
Laga Debut
Lukaku berpotensi menjalani laga debutnya di akhir pekan ini.
Ia berpotensi turun melawan Arsenal pada pertandingan pekan kedua EPL musim 2021/22.
(Chelsea FC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Resmi! Tammy Abraham Cabut dari Chelsea ke AS Roma
Liga Italia 17 Agustus 2021, 17:08 -
Bos Sevilla Indikasikan Jules Kounde Batal ke Chelsea
Liga Spanyol 17 Agustus 2021, 17:00 -
Romelu Lukaku Ungkap Keakraban dengan Legenda Chelsea, Didier Drogba
Liga Inggris 17 Agustus 2021, 09:01 -
Bagaimana Peran Romelu Lukaku dalam Taktik yang Diusung Thomas Tuchel di Chelsea?
Liga Inggris 17 Agustus 2021, 08:50
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40