Tersingkir di Madrid, PSG Buka Pintu Untuk Isco
Serafin Unus Pasi | 2 April 2018 12:10
Bola.net - - Klub La Liga, PSG dikabarkan tengah memantau situasi Isco di Real Madrid. Tim asal Paris itu dikabarkan siap untuk memboyong sang pemain pada musim panas nanti.
Belakangan ini Isco memang kerap dikabarkan tidak bahagia di Madrid. Hal ini dikarenakan ia tidak mendapat jam bermain yang reguler.
Memang Isco tercatat sudah tampil 40 kali di kubu Los Blancos musim ini. Namun ia jarang bermain penuh selama 90 menit, bahkan ia kerap diturunkan sebagai pemain pengganti, sehingga ia sempat menyindir sang pelatih, Zinedine Zidane yang ia sebut tidak mempercayainya.
Situasi Isco ini kabarnya menarik perhatian kubu PSG. DI lansir dari media Spanyol Don Balon, sang pemain dikabarkan ingin didatangkan oleh tim asal Prancis itu pada musim panas nanti.
Isco sendiri dianggap memiliki kemampuan yang bisa meningkatkan lini serang PSG. Untuk itu mereka akan mencoba memburunya begitu bursa transfer dibuka.
Isco sendiri masih terikat kontrak di Santiago Bernabeu hingga tahun 2022 mendatang. Ia kabarnya bisa didapatkan dengan nilai transfer sebesar 75 juta pounds.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Bicara Impian Main Bareng Messi, Ronaldo atau Neymar
Liga Inggris 1 April 2018, 23:11 -
Mbappe Anggap PSG Tetap Jalani Musim yang Bagus
Liga Eropa Lain 1 April 2018, 21:52 -
Mbappe Mengaku Tak Tahu Masa Depan Emery di PSG
Liga Eropa Lain 1 April 2018, 20:50 -
Mbappe: Rumor Neymar ke Madrid Cuma Omong Kosong
Liga Eropa Lain 1 April 2018, 19:48 -
PSG Sukses Raih Juara Coupe de la Ligue Kelima Beruntun
Liga Eropa Lain 1 April 2018, 15:04
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39