Tersingkir, Chelsea Dekati 'Rekor' Barca
Editor Bolanet | 3 Mei 2014 15:43
- harus mengakhiri perjalanan mereka di Liga Champions musim ini setelah didepak Atletico Madrid tengah pekan kemarin, membawa mereka pada catatan buruk turnamen.
Kalah 1-3 pada leg kedua babak semifinal di Stamford Bridge, pasukan Jose Mourinho harus mengubur asa menembus final kompetisi Eropa untuk kali ketiga beruntun setelah dua musim sebelumnya sukses menjadi kampiun Liga Champions dan Liga Europa.
Statistik mencatat jika ini adalah kali kelima The Blues harus terlempar di semifinal Liga Champions. Hanya yang merasakan sakit lebih sering yakni tersingkir enam kali di semifinal sepanjang sejarah turnamen.
Menurut Anda, bakal bagaimana dengan musim depan? Akankah Chelsea, atau juga Barca, menyembuhkan luka mereka? [initial]
(opta/row)
Kalah 1-3 pada leg kedua babak semifinal di Stamford Bridge, pasukan Jose Mourinho harus mengubur asa menembus final kompetisi Eropa untuk kali ketiga beruntun setelah dua musim sebelumnya sukses menjadi kampiun Liga Champions dan Liga Europa.
Statistik mencatat jika ini adalah kali kelima The Blues harus terlempar di semifinal Liga Champions. Hanya yang merasakan sakit lebih sering yakni tersingkir enam kali di semifinal sepanjang sejarah turnamen.
Menurut Anda, bakal bagaimana dengan musim depan? Akankah Chelsea, atau juga Barca, menyembuhkan luka mereka? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Tegaskan Gerrard Telah Move On
Liga Inggris 2 Mei 2014, 22:00 -
Mourinho: Hazard Tak Siap Berkorban Untuk Tim
Liga Inggris 2 Mei 2014, 21:29 -
Mourinho Menganggap Musim Chelsea Tidak Buruk
Liga Inggris 2 Mei 2014, 21:19 -
Mourinho Tegaskan Chelsea Sudah Bisa Move On
Liga Inggris 2 Mei 2014, 21:08 -
Mourinho Enggan Tanggapi Masa Depan Courtois
Liga Inggris 2 Mei 2014, 20:05
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39