Terry: Chelsea Terbaik Kedua Setelah Man City
Afdholud Dzikry | 19 Desember 2017 10:25
Bola.net - - Legenda Chelsea, John Terry telah mengklaim bahwa mantan timnya lebih baik daripada tim Manchester United yang kini dilatih Jose Mourinho, dan hanya kalah dari Manchester City.
Terry meninggalkan Chelsea pada akhir musim lalu untuk bergabung dengan Aston Villa setelah memenangkan gelar kelima Premier League bersama The Blues.
Namun musim ini tim asuhan Antonio Conte itu telah berjuang untuk mempertahankan gelar mereka itu dan saat ini telah tertinggal 14 poin dari pemuncak klasemen, Manchester City.
Manchester United unggul tiga poin dari Chelsea di posisi kedua dan telah memenangkan pertandingan lebih banyak dan kalah lebih sedikit.
Namun Terry tetap yakin bahwa Chelsea adalah tim terbaik kedua di belakang Manchester City saat ini.
Saya pikir bila anda melihatnya, Chelsea tak melakukan banyak kesalahan. Ya, Chelsea tak cukup banyak melakukan kesalahan, ujarnya.
Dan saya pikir saat ini hanya Manchester City yang lebih baik dari mereka. City meningkatkan standar mereka musim ini dan saya pikir semua orang harus mengejar mereka, itulah satu-satunya masalah, tambahnya.
City punya beberapa individu hebat, menyerang dengan luar biasa, bertahan dengan hebat dan gelandang hebat. Saya pikir mereka skuat terbaik di Premier League, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salah Akui Sudah Lama Idamkan Gabung Liverpool
Liga Inggris 18 Desember 2017, 23:29 -
Madrid Sediakan Tempat Bernaung Bagi David Luiz
Liga Spanyol 18 Desember 2017, 20:48 -
Simpan Dendam, Van Gaal Hanya Ingin Latih Musuh MU
Liga Inggris 18 Desember 2017, 20:03 -
Cech Berharap Bisa Raih Clean Sheet ke 200 Saat Lawan Liverpool
Liga Inggris 18 Desember 2017, 19:53 -
Digosipkan Bakal Dipecat, Conte: Ini Ganggu Pemain
Liga Inggris 18 Desember 2017, 19:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23