Terabaikan di Juve, Ogbonna Diintai Liverpool
Editor Bolanet | 21 Februari 2014 10:58
Football Direct News mengabarkan jika manajer The Reds, Brendan Rodgers memonitor serius situasi bek muda Italia itu di Turin sebelum mempertimbangkan tawaran resmi di bursa transfer musim panas nanti.
Bek berusia 25 tahun itu tampil solid bersama rival Bianconeri, sebelum diseret ke seberang kota musim panas kemarin. Namun Ogbonna kesulitan menembus tim inti Antonio Conte dan itu diyakini akan menggiringnya untuk hengkang di akhir musim.
Nama Ogbonna sendiri sudah dikaitkan dengan Liverpool sebelum akhirnya dibajak Juve, dan kini mereka benar-benar serius menjadikannya target belanja. Apalagi dua bek tengah yang didatangkan Rodgers musim panas kemarin, Kolo Toure dan Mamadou Sakho sejauh ini tampil kurang meyakinkan.
Apakah Anda merasa yakin Rodgers bisa menggoda Ogbonna? Akankah ia menjadikan Liverpool lebih solid? Beberkan komentar pintar Anda sembari share dengan cerdas ya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gattuso: Saya Tidak Akan Tolak Latih Juve Atau Inter
Liga Italia 20 Februari 2014, 20:27 -
Conte: Trabzonspor Bisa Menyulitkan Juve
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2014, 19:50 -
Tantang Juve, Trabzonspor Optimis Raih Kemenangan
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2014, 17:25 -
Jadi Buruan Tim Eropa, Rummenigge Yakin Mandzukic Bertahan
Liga Champions 20 Februari 2014, 16:48 -
Conte: Europa dan Scudetto Bukan Barang Gratis
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2014, 15:58
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39