'Temperamen Diego Costa Bagus Untuk Chelsea'
Editor Bolanet | 22 September 2014 18:35
- Mantan pemain , Tony Cascarino mengungkapkan bahwa temperamen meledak-ledak yang ditunjukkan Diego Costa sama sekali tak menjadi masalah bagi tim.
Costa memang dikenal sebagai striker yang temperamen. Salah satunya dia tunjukkan saat tampil melawan Manchester City akhir pekan lalu di mana sepanjang laga dia kerap bersitegang dengan Vincent Kompany dan juga Pablo Zabaleta, sebelum nama terakhir diusir wasit setelah terlibat perselisihan dengan Costa.
Meskipun banyak pihak yang menyebut temperamen Costa tersebut 'berbahaya' bagi The Blues, namun Cascarino justru menyebut itu adalah hal bagus untuk dimiliki oleh tim.
Pertarungan antara Costa dan Kompany adalah sesuatu yang bagus yang akan anda lihat sepanjang musim. Apakah temperamennya patut dipertanyakan? Saya kira tidak. Dia adalah seorang pemain yang selalu fight, ujarnya.
Dia adalah pemain yang mengubah hasil pertandingan karena dia membuat Chelsea menjadi tim yang jauh lebih berpetualang. Costa bagus untuk Chelsea, tandasnya.[initial]
(sky/dzi)
Costa memang dikenal sebagai striker yang temperamen. Salah satunya dia tunjukkan saat tampil melawan Manchester City akhir pekan lalu di mana sepanjang laga dia kerap bersitegang dengan Vincent Kompany dan juga Pablo Zabaleta, sebelum nama terakhir diusir wasit setelah terlibat perselisihan dengan Costa.
Meskipun banyak pihak yang menyebut temperamen Costa tersebut 'berbahaya' bagi The Blues, namun Cascarino justru menyebut itu adalah hal bagus untuk dimiliki oleh tim.
Pertarungan antara Costa dan Kompany adalah sesuatu yang bagus yang akan anda lihat sepanjang musim. Apakah temperamennya patut dipertanyakan? Saya kira tidak. Dia adalah seorang pemain yang selalu fight, ujarnya.
Dia adalah pemain yang mengubah hasil pertandingan karena dia membuat Chelsea menjadi tim yang jauh lebih berpetualang. Costa bagus untuk Chelsea, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Arsenal Yang Tak Ingin Saya Kembali
Liga Inggris 21 September 2014, 16:45 -
Inilah Alasan Diego Costa Suka Bermain Meledak-Ledak
Liga Inggris 21 September 2014, 16:15 -
'Diego Costa Diciptakan Khusus Untuk Premier League'
Liga Inggris 21 September 2014, 15:30 -
'Diego Costa, Campuran Bergkamp dan Drogba'
Liga Inggris 21 September 2014, 13:30 -
Diego Costa Dikritik, Diego Costa Dibela
Liga Inggris 21 September 2014, 12:36
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39