Tanpa Messi dan Ronaldo, Hazard Bakal Jadi Pemain Terbaik Dunia
Dimas Ardi Prasetya | 11 Desember 2017 00:24
Bola.net - - Eks gelandang serang Chelsea Joe Cole menyebut Eden Hazard akan jadi pemain terbaik di dunia, jika saja tak ada pemain macam Lionel Messi atau Cristiano Ronaldo.
Performa Hazard dari musim ke musim bersama Chelsea terus mengalami peningkatan sejak dibeli dari Lille pada tahun 2012. Ia menjadikan dirinya sebagai salah satu pemain terbaik di Premier League saat ini.
Menurut Cole, jika Hazard terus bertahan di Stamford Bridge, maka ia akan menjadikan dirinya sebagai legenda di klub tersebut. Bahkan, ada kemungkinan besar ia jadi pemain terbaik di sejarah The Blues.
Jika ia bertahan di Chelsea selama 10 tahun, ia akan dinobatkan sebagai pemain Chelsea terbesar yang pernah ada. Begitulah cara saya memandangnya, cetusnya pada Sky Sports.
Pemain asal Belgia ini juga banyak dipuji sebagai salah satu pemain terbaik di dunia saat ini. Cole menyebut, trofi Ballon d'Or pasti akan bisa dimenangkannya apabila tak ada Messi ataupun Ronaldo.
Kami membandingkannya dengan Messi dan Ronaldo tapi jika mereka tidak ada, ia akan menjadi pemain terbaik di dunia, seru Cole.
Tapi kita belum pernah melihat pemain kelas ini sebelumnya, mereka telah mendominasi sepakbola selama 10 tahun, sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Ini Mengaku Ikut Berjasa Angkut Hazard ke Chelsea
Liga Inggris 10 Desember 2017, 23:47 -
Chelsea Incar Bintang Muda Leverkusen
Liga Inggris 10 Desember 2017, 19:48 -
Kelewat Pede, Fans Chelsea Janji Potong Alat Vitalnya
Bolatainment 10 Desember 2017, 17:03 -
Soal Peluang Juara Chelsea, Cahill Tunggu Derby Manchester
Liga Inggris 10 Desember 2017, 03:30 -
Kalah, Cahill Sindir Taktik Parkir Bus West Ham
Liga Inggris 10 Desember 2017, 03:10
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39