Tampil di Liga Champions, Leicester Ingin Boyong Hazard
Editor Bolanet | 5 Mei 2016 00:01
Beberapa pemain saat ini sudah coba didekati oleh juara Premier League 2015/16 ini. Salah satu pemain yang menjadi buruan Leicester adalah saudara dari Eden Hazard, Thorgan Hazard.
Dari laporan yang ditulis oleh Het Laastste Nieuws, manajemen Leicester telah mengutus Steve Walsh untuk terjun langsung memantau situasi Thorgan. Walsh adalah sosok yang berjasa untuk transfer Jamier Vardy, Riyad Mahrez dan N'Golo Kante.
Thorgan sendiri saat ini bermain untuk klub Bundesliga, Borussia Monchengladbach. Musim ini pemain 23 tahun ambil bagian pada 27 pertandingan Gladbach di Bundesliga dan empat kali tampil di Liga Champions.
Selain Thorgan, The Foxes juga dikabarkan sedang menjajaki kemungkinan untuk membawa gelandang muda Anderlecht, Dennis Praet, pada musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Menyerah Kejar Felipe Anderson dari Lazio
Liga Inggris 4 Mei 2016, 23:51 -
Borthwick-Jackson Kian Haus Bermain di Tim Utama MU
Liga Inggris 4 Mei 2016, 23:37 -
Chelsea Perkenalkan Jersey Baru Musim 2016/2017
Liga Inggris 4 Mei 2016, 23:00 -
Arsenal Gelar Negosiasi untuk Datangkan Mkhitaryan
Liga Inggris 4 Mei 2016, 22:39 -
Bek Leicester City Ingin Cium Eden Hazard
Liga Inggris 4 Mei 2016, 21:55
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39