Tak Yakin Kemampuan De Gea, Van Gaal Dekati Navas
Editor Bolanet | 27 Februari 2015 08:08
Menurut laporan yang diturunkan Marca, pelatih Belanda itu sempat melakukan pendekatan pada Keylor Navas di musim panas silam. Namun sayang, hal tersebut sudah terlambat lantaran sang pemain sudah setuju bergabung dengan Real Madrid.
Terkuaknya kejadian ini lantas memancing spekulasi yang menyebut bahwa Navas bakal kembali jadi target Van Gaal di musim panas mendatang. Apalagi De Gea sempat dikabarkan bakal jadi buruan utama Madrid di musim kompetisi berikutnya.
Namun demikian, banyak pihak percaya bahwa masa depan Van Gaal di Old Trafford saat ini masih dipenuhi tanda tanya, usai klub tak kunjung menunjukkan penampilan meyakinkan. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Sukses 'Jinakkan' Pepe
Liga Spanyol 26 Februari 2015, 14:55 -
Ronaldo Tertawakan Kegagalan Penalti Messi
Open Play 26 Februari 2015, 14:17 -
Baru Gabung Madrid, Odegaard Sudah Akan Dipinjamkan
Liga Spanyol 26 Februari 2015, 14:14 -
DJ Asal Denmark Buat Lagu dari Teriakan Ronaldo
Open Play 26 Februari 2015, 12:14 -
Dipermainkan Ancelotti, Masa Depan Jese di Madrid Tak Jelas
Liga Spanyol 26 Februari 2015, 12:04
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39