Tak Mau Pikirkan Chelsea, Abraham Fokus di Bristol
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 15:00
Abraham membuat sensasi setelah bergabung dengan Bristol dengan status pinjaman dari Chelsea musim panas ini. Penyerang 19 tahun tersebut membuat 11 gol dari 16 penampilan bersama Bristol di semua kompetisi sejauh ini.
Kegemilangannya itu pun lantas dikaitkan dengan kemungkinan namanya ditarik ke tim utama Chelsea pada Januari ini. Namun Abraham menolak untuk mulai berpikir tentang kemungkinan itu dan akan tetap fokus dengan targetnya di Bristol.
Saya menargetkan 30 gol lebih musim ini. Kami tahu i Championship semua tim bisa saling mengalahkan, tapi semua pemain yang bermain dengan saya merupakan pemain fantastis dan kami bertujuan untuk masuk playoff promosi, ujarnya.
Championship adalah tantangan berbeda. Saya tahu apa yang diharapkan datang dari pemain yang lebih tua dari saya dan lebih kuat dari saya. Anda harus beradaptasi cara anda bermain dan beradaptasi permainan anda dari sepakbola akademi, sambungnya.
Tapi ini adalah tantangan yang bagus dan ini tengah membuat pergerakan yang tepat dan menemukan cara berbeda untuk mengalahkan lawan. Say tak akan mengatakan saya mengubah gaya main saya. Saya selalu percaya diri, dan saat anda memiliki pelatih dan pemain yang percaya pada anda, itu akan memberi anda kepercayaan diri. dan setiap kali saya dipercaya tampil, saya akan memberikan segalanya, mencetak gol dan semoga meraih hasil bagus untuk tim, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deco Minta Chelsea Tetap Pertahankan John Terry
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 23:51 -
Video: Gol Berkelas Eks Chelsea dan Liverpool, Joe Cole
Bolatainment 20 Oktober 2016, 18:41 -
Loftus-Cheek: MU Beruntung Dilatih Mourinho
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 15:01 -
Chelsea Kembali Kejar Rodriguez Januari Nanti?
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 14:03 -
Top XI: Pemain Premier League Yang Tidak Terpakai
Editorial 20 Oktober 2016, 13:33
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39