Tak mau Kecolongan, Arsenal Dekati Striker QPR Lebih Awal
Editor Bolanet | 26 November 2013 01:17
Saat ini, Remy yang berstatus pemain bermain untuk sebagai pemain pinjaman. Pemain asal Prancis tersebut cukup menjanjikan sejak bermain di . Ia mengantongi enam gol ketika bermain bersama QPR di paruh kedua musim lalu dan sejauh ini telah mencetak delapan gol dari 10 penampilannya untuk Newcastle.
Wenger berencana akan mengakuisisi Remy ketika masa peminjamannya berakhir bersama Newcastle. Wenger yakin mampu menyaingi Newcastle yang ternyata juga menginginkan Remy sebagai pemain mereka.
Namun, apapun yang terjadi pada bulan Januari nanti, Remy akan melihat kontraknya dengan Newcastle terlebih dahulu sebelum memutuskan apa yang harus dilakukan pada akhir musim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Juve, Newcastle Naikkan Banderol Krul
Liga Inggris 21 November 2013, 04:45 -
ANALISIS: Prancis 3-0 Ukraina, Perombakan Signifikan Beri Hasil Optimal
Editorial 20 November 2013, 11:40 -
EDITORIAL: Prancis Mengejar Mimpi Yang (Hampir) Mustahil
Editorial 19 November 2013, 14:35 -
ANALISIS: Italia 2-2 Nigeria, Wajah Anyar Azzurri Menjanjikan
Editorial 19 November 2013, 08:34 -
Liga Italia 17 November 2013, 15:40
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39