Tak Mau Jadi Cadangan di City, Milner Putuskan Gabung Liverpool
Editor Bolanet | 27 Juli 2015 12:11
Gelandang timnas Inggris tersebut meninggalkan The Citizens setelah kontraknya habis di musim panas ini. Di Anfield, Milner digadang-gadang bakal mengisi peran yang ditinggalkan legenda klub Steven Gerrard.
Liverpool adalah kesempatan saya untuk membuktikan sesuatu. Saya ingin tampil habis-habisan mengeluarkan kemampuan terbaik dan meraih gelar juara sebanyak mungkin, kata Milner di situs resmi klub.
Saya tidak mau di masa depan mengenang karir dan berpikir seharusnya saya bisa melakukan yang lebih baik atau meninggalkan penyesalan. Dari pada duduk di bangku cadangan City saya masih bisa mencapai hal luar biasa di sini bersama Liverpool. Memang saya tidak mendapat garansi bermain di setiap pertandingan tetapi saya punya kesempatan bermain secara reguler andai bisa memperlihatkan performa terbaik.[initial]
Baca Juga:
- Henderson: Kegagalan Musim Lalu Jadi Motivasi Kami
- Sakho-Skrtel Diklaim Akan Jadi Bek Tengah Utama Liverpool
- Rodgers Bertekad Bawa Liverpool Bangkit
- Leicester Juga Berlomba Pikat Lambert
- 10 Fakta Menarik Tentang Christian Benteke
- 10 Fakta Menarik Tentang James Milner
- 10 Fakta Menarik Tentang Nathaniel Clyne
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leicester Juga Berlomba Pikat Lambert
Liga Inggris 26 Juli 2015, 19:28 -
Milner Janjikan Yang Terbaik Pada Fans Liverpool
Liga Inggris 26 Juli 2015, 17:45 -
Ditawar Klub Gurem Italia, Ini Kata Balotelli
Liga Inggris 26 Juli 2015, 07:00 -
Ings Sudah Kerasan di Liverpool
Liga Inggris 26 Juli 2015, 06:40 -
Liga Inggris 25 Juli 2015, 23:22
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39