Tak Lagi Tertarik Draxler, Juve Saingi MU untuk Gotze
Editor Bolanet | 4 Agustus 2015 10:14
Pemain berusia 21 tahun tersebut sebelumnya sempat masuk radar Juventus.
Juve dikabarkan siap mendatangkan Draxler ke Turin, namun tawaran senilai 15,6 juta poundsterling yang mereka ajukan ternyata ditolak oleh The Royal Blues.
Sportsmediaset lantas mengatakan bahwa Bianconeri takkan meneruskan usaha mereka mendapatkan Draxler, dan lebih memilih mengalihkan fokus pada Mario Gotze.
Bintang Bayern Munchen kabarnya tak masuk dalam rencana Josep Guardiola musim depan dan ia tengah menarik minat Manchester United serta Liverpool.
Sebelumnya, presiden Bayern, Karl-Heinz Rummenigge, sempat membantah kabar yang mengatakan bahwa klubnya berniat melepas Gotze di bursa transfer musim panas ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marotta: Juventus Bisa Saja Kehilangan Pogba
Liga Italia 3 Agustus 2015, 21:10 -
Marchisio: Ini Era Baru Juventus!
Liga Italia 3 Agustus 2015, 17:08 -
Marchisio Sebut Milan Penantang Utama Juve Raih Scudetto
Liga Italia 3 Agustus 2015, 16:51 -
Cari Solusi Cedera Khedira, Juventus Inginkan Pemain Barcelona
Liga Italia 3 Agustus 2015, 15:50 -
Vidal dan Transfer-transfer Termahal Bundesliga
Editorial 3 Agustus 2015, 15:35
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39