Tak Lagi Special One, Mourinho: Saya Mature One
Richard Andreas | 18 Mei 2018 14:58
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho menambahkan satu lagi julukan atas kejeniusannya. Setelah dikenal sebagai Special One, saat ini Mourinho mendeklarasikan diri sebagai Mature One, alias sosok yang dewasa.
Bagaimanapun, Mourinho tetap bangga menyandang gelar Special One tersebut. Sebab menurutnya hingga saat ini belum ada pelatih Portugal yang mampu meniru kesuksesannya, bahkan separuhnya pun tidak.
Saat ini, saya adalah mature one. Tapi rekor saya tidak akan pernah dipecahkan, jadi saya masih special one, jelas Mourinho kepada tribalfootball.
Jika ada satu saja pelatih muda asal Portugal yang mampu melakukan separuh hal yang sudah saya perbuat, saya akan memberi mereka izin untuk bisa dianggap sebagai special one yang baru.
Menyoal gelar mature one tersebut, Mourinho mengaku hal itu dapat dilihat dari kerja kerasnya musim ini. Sepanjang musim ini Mourinho menilai dirinya sudah berkelakuan baik saat mendampingi timnya di sempadan lapangan
Saya bercanda dengan pers Inggris tahun ini bahwa saya seharusnya mendapat penghargaan sebagai pelatih dengan perilaku terbaik di bangku cadangan. Saya tidak pernah disanksi, tidak ada suspensi, tutup dia.
Mourinho The Mature One akan membimbing MU untuk terakhir kalinya musim ini di final FA Cup, Sabtu (19/5) malam WIB melawan Chelsea, klub yang membuatnya mendapat julukan The Special One.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duel Lawan MU, Courtois Peringatkan Chelsea Akan Bahaya Lukaku
Liga Inggris 17 Mei 2018, 23:35 -
Courtois Bertekad Akhiri Musim Dengan Trofi Piala FA
Liga Inggris 17 Mei 2018, 22:53 -
Liga Inggris 17 Mei 2018, 20:50
-
Jelang Final FA Cup, Martial dan Lukaku Kembali ke Tim Utama MU
Liga Inggris 17 Mei 2018, 16:13 -
Liga Inggris 17 Mei 2018, 15:29
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39