Tak Ada Pemain Arsenal Yang Jadi Inspirasi Jack Wilshere
Afdholud Dzikry | 17 November 2016 11:45
Bola.net - - Gelandang Bournemouth, Jack Wilshere mengatakan bahwa dirinya melihat pemain Manchester United dan West Ham sebagai idola saat dirinya masih remaja.
Wilshere merupakan salah satu produk akademi Arsenal yang mampu menembus tim utama The Gunnrs. Tumbuh kembang bersama para pemain legendaris Arsenal seperti Thierry Henry, Dennis Bergkamp dan Patrick Vieira namun ternyata tak ada nama mereka sebagai pemain yang diidolakan Wilshere di masa kecilnya.
Dan baru-baru ini diungkapkan oleh pemain yang tengah dalam masa peminjaman dari Arsenal itu, bahwa sumber utama inspirasi dalam permainannya tak ada yang dari Arsenal. Dua pemain yang menjadi pahlawan masa kecilnya adalah bintang Manchester United, David Beckham dan mantan bintang West Ham dan Chelsea, Joe Cole.
David Beckham selalu menjadi salah satu idola saya karena dia adalah kapten Inggris, ujarnya di situs resmi Premier League.
Tapi tumbuh sebagai seorang fans West Ham, ada beberapa pemain dari tim itu. Joe Cole adalah salah satunya, dia mulai bermain di usia muda dan dia adalah pemain yang penuh skill, tandasnya.
Wilshere sendiri bergabung dengan akademi Arsenal pada 2001 silam atau saat usianya masih 9 tahun. Namun kini pemain 24 tahun tersebut tengah menjalani masa peminjaman selama semusim di Bournemouth.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bek Muda Arsenal Idolakan Sergio Ramos
Liga Inggris 16 November 2016, 21:54 -
Arsenal Harap-Harap Cemas Nantikan Kondisi Alexis Sanchez
Liga Inggris 16 November 2016, 20:21 -
Parlour: Sanchez Kunci Arsenal Kalahkan MU
Liga Inggris 16 November 2016, 15:01 -
Nasri Akui Tak Dengarkan Nasihat Transfer Wenger
Liga Inggris 16 November 2016, 14:30 -
Parlour: Dibantai MU 1-6, Momen Wenger Kehilangan Kesabaran
Liga Inggris 16 November 2016, 14:05
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10