Taarabt Ingin Hengkang dari QPR
Editor Bolanet | 14 Agustus 2014 18:31
Musim lalu, selama setengah musim, Taarabt pindah ke AC Milan dengan status pinjaman. Ia pun kerasan di San Siro dan akhirnya ingin terus menetap di klub tersebut. Hal tersebut sejalan dengan niat Rossoneri yang juga memang ingin mempermanenkan servisnya.
Dia ingin pindah, ungkap Redknapp pada para reporter dalam sebuah konferensi pers.
Kami hanya butuh ada klub yang datang untuknya dan membayar uang yang diminta oleh pemilik klub ini, tegasnya seperti dilansir Sports Mole.
Taarabt saat ini masih terikat kontrak selama satu tahun lagi di QPR. Di lain sisi, Milan sendiri sebelumnya disebut telah mengajukan penawaran sebesar 3 juta Pounds pada pemain asal Maroko tersebut. (sm/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Lopez Resmi Milik AC Milan
Liga Italia 13 Agustus 2014, 23:50 -
Pastore Tolak Peluang Gabung Juventus, Lazio dan Milan
Liga Eropa Lain 13 Agustus 2014, 22:23 -
Milan Bukakan Pintu Keluar Bagi De Sciglio
Liga Italia 13 Agustus 2014, 18:29 -
Carlo Ancelotti, Master Tactician Spesialis Trofi
Open Play 13 Agustus 2014, 14:49 -
Madrid Samai Barca, Dekati Milan
Liga Champions 13 Agustus 2014, 12:56
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39