Szczesny Yakin Padamkan Hulu Ledak Duet SAS
Editor Bolanet | 4 Februari 2014 10:05
Namun dihadapkan pada tantangan seperti itu, Szczesny dengan penuh percaya diri mengaku sama sekali tidak gentar.
Mereka amat fantastis. Rekor gol yang mereka bukukan sudah lebih dari cukup jadi penjelasan. Mereka adalah pemain yang hebat. Namun kami bisa mempertahankan clean sheet di kandang sendiri (kala Arsenal menang 2-0 November lalu). Kami akan melakukan hal yang sama nanti, tutur sang kiper menurut laporan The Mirror.
Saya tidak pernah merasa takut pada siapapun, jadi kami akan menantikannya karena kami selalu antusias ketika menghadapi pemain yang fantastis, pungkasnya.
Akankah duet SAS kembali terdiam di hadapan Szczesny bulan ini? Kita nantikan saja laga antara kedua tim di Anfield akhir pekan ini Bolaneters. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Szczesny Tidak Sabar Hadapi Jadwal Sulit Arsenal
Liga Inggris 3 Februari 2014, 23:50 -
Andai Gagal Permanenkan Courtois, Atletico Incar Pepe Reina
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 19:13 -
Kiper WBA Kaget Saksikan Blunder Konyol Toure
Liga Inggris 3 Februari 2014, 17:47 -
Rodgers: Toure Hancur Berkeping-Keping
Liga Inggris 3 Februari 2014, 13:28 -
Toure Akui Kesalahannya Memang Gila
Liga Inggris 3 Februari 2014, 13:16
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39