Szczesny Tegaskan Trofi EPL Masih di Radar Arsenal
Editor Bolanet | 30 Desember 2014 14:15
Szczesny mengungkap bagaimana tim asuhan Arsene Wenger belajar untuk fokus pada target jangka pendek mendapatkan sembilan poin dalam tiga pertandingan selama tujuh hari dan sekarang mereka sudah hampir bisa mewujudkan itu.
Ketika anda memulai musim kompetisi, anda selalu ingin menjadi juara. Itulah yang terlintas dalam benak kami. Namun dengan posisi kami sekarang, kami harus fokus pada tujuan jangka pendek. Kami sudah katakan sebelum periode sibuk, kami ingin sembilan poin. Kami sudah mengumpulkan enam sejauh ini, jadi kami akan pergi ke Southampton dengan rasa percaya diri untuk mendapat tiga poin, tutur Szczesny pada reporter.
Tentu saja, kami ingin terus mengejar Chelsea dan Manchester City. Namun sekarang, kami harus menapaki klasemen dan melihat apakah kami bisa memberikan mereka tekanan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 29 Desember 2014, 22:54
-
Big Sam Puas West Ham Raih 56 Poin
Liga Inggris 29 Desember 2014, 21:59 -
Arsenal Kepincut Kapten Saint Etienne
Liga Inggris 29 Desember 2014, 18:51 -
Welbeck Senang Arsenal Kalahkan West Ham
Liga Inggris 29 Desember 2014, 17:25 -
Wenger Sangat Yakin Arsenal Tembus Empat Besar
Liga Inggris 29 Desember 2014, 17:11
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39