Syarat Mourinho Sebelum Relakan Juan Mata
Editor Bolanet | 23 Januari 2014 12:39
Mata memang tak menjadi pilihan utama Mourinho di Stamford Bridge. Dan setelah sebelumnya ngotot tak merelakan sang pemain pergi, manajer asal Portugal itu dilaporkan siap mengubah pendiriannya asalkan satu syarat dipenuhi.
Dengan kedua klub di ambang sepakat soal harga transfer, keputusan final memang ada di tangan The Special One. Dan menurut The Telegraph, ia bakal memberikan lampu hijau andai Mata mengatakan sendiri, secara personal, niatnya hengkang ke Old Trafford.
Ingin tampil reguler demi Piala Dunia 2014, Mata sendiri punya opsi lain setelah Atletico Madrid pun menyatakan minat. Gabung United dan beresiko absen di Liga Champions musim depan, Los Rojiblancos bisa jadi pilihan lebih baik - dan keputusan itulah yang ingin didengar sendiri oleh Mourinho.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Tawar Mata 35 Juta Pounds?
Liga Inggris 22 Januari 2014, 23:23 -
Absen Latihan, Juan Mata Menuju United?
Liga Inggris 22 Januari 2014, 21:13 -
Bosnich Dukung Manchester United Datangkan Juan Mata
Liga Inggris 22 Januari 2014, 19:16 -
Liga Champions 22 Januari 2014, 19:15
-
Lukaku Inginkan Kembali Cetak Gol
Liga Inggris 22 Januari 2014, 18:46
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39