Suso Anggap Rodgers Sebagai Manajer Sempurna
Editor Bolanet | 27 Januari 2013 05:30
Kedatangan Rodgers awal musim ini di Anfield seperti menjadi angin segar bagi para youngster The Reds. Minimnya stok pemain berpengalaman, terutama di lini depan memberi kesempatan para pemain muda untuk unjuk gigi.
Bersama Raheem Sterling, Andre Wisdom, Joe Allen dan sejumlah pemain muda lain, Suso menjadi salah satu senjata rahasia Rodgers. Pemain 19 tahun tersebut menilai hal itu sebagai sebuah langkah positif yang cukup langka.
Manajer memberi kepercayaan kepada para pemain muda seperti saya dan sulit untuk menemukan manajer lain, yang memberi banyak kesempatan kepada para pemain mudanya tiap pekan, ujar Suso.
Selain itu, ia juga memuji gaya permainan Rodgers. Suso menganggap bahwa permainan possesion football yang diterapkan Rodgers merupakan gaya pelatih asal negeri Matador, yang merupakan favorit Suso.
Ini sungguh hal baik bagi kami. Saya pikir manajer memiliki gaya serupa pelatih Spanyol. Dan saya kira ia adalah manajer sempurna bagi saya. (lfc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Tanpa Liga Champions, Suarez Tetap Bertahan
Liga Inggris 26 Januari 2013, 22:29 -
Liverpool Sodorkan Tawaran Final Untuk Coutinho
Liga Inggris 26 Januari 2013, 16:20 -
Rodgers Berharap Dapatkan Amunisi Baru
Liga Inggris 26 Januari 2013, 02:30 -
Gerrard Berterima Kasih Atas Kesetiaan Liverpool
Liga Inggris 26 Januari 2013, 01:45 -
'Masalah Torres di Mental, Bukan Fisik'
Liga Inggris 25 Januari 2013, 14:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:29 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:28 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:27 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:26 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:25 -
5 Prioritas Igor Tudor di Juventus: Dari Vlahovic hingga Liga Champions
Liga Italia 25 Maret 2025, 08:13 -
Statistik di Balik Pemecatan Thiago Motta di Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 08:05 -
Simone Inzaghi Raih Panchina d'Oro 2023/2024
Liga Italia 25 Maret 2025, 07:49 -
Sesi Latihan Perdana Igor Tudor di Juventus: Apa yang Dilakukannya?
Liga Italia 25 Maret 2025, 07:40
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23