Sunderland Izinkan Craig Gordon Hengkang
Editor Bolanet | 20 Mei 2012 10:12
Kiper 29 tahun ini, yang dibeli saat Sunderland masih dilatih Roy Keane dengan harga sembilan juta pounds pada 2007, lebih banyak dililit cedera dan hanya melakukan satu penampilan untuk klub tersebut pada musim lalu.
Gordon, yang bermain 40 kali untuk Timnas Skotlandia dan masuk dalam timnas sementara asuhan Craig Levein untuk pertandingan persahabatan melawan Amerika Serikat, hanya bermain sebanyak 95 kali untuk 'Si Kucing Hitam, akibat pernah menderita patah tangan sebanyak dua kali serta beberapa cedera lainnya.
Ia kemudian kehilangan posisi di tim inti, setelah kiper asal Belgia, Simon Mignolet dipilih sebagai kiper utama, sedangkan Keiren Westwood melompati dirinya untuk menjadi kiper kedua.
O'Neill juga mengirim penyerang asal Denmark, Nicklas Bentner, mantan bek Inggris, Wayne Bridge, dan pemain veteran Yunani, Sotirios Kyrgiakos, kembali ke Arsenal, Manchester City, dan VfL Wolfsburg, karena masa pinjam masing-masing pemain telah habis. (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Fergie Susah Tidur Pikirkan Musim Depan'
Liga Inggris 16 Mei 2012, 07:00 -
Highlights EPL: Sunderland 0 - United 1
Open Play 14 Mei 2012, 09:21 -
Ferguson: City Dibantu, Tapi Pantas Juara
Liga Inggris 14 Mei 2012, 00:00 -
Review: Manchester United Turun Tahta
Liga Inggris 13 Mei 2012, 22:44 -
HT Review: Unggul, Namun Asa United Kian Tipis
Liga Inggris 13 Mei 2012, 21:44
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39