Suarez Tak Kecewa Liverpool Kalah di Old Trafford
Editor Bolanet | 26 September 2013 08:11
Pemain yang sebelumnya terkena larangan bertanding selama 10 laga akibat menggigit tangan Branislav Ivanovic itu tampil selama 90 menit penuh di Old Trafford.
Sayangnya debut kembalinya Il Pistolero tak berakhir manis karena timnya harus menyerah di tangan tuan rumah dengan skor 0-1. Namun pemain 26 tahun itu mengaku tak terlalu kecewa dengan hasil tersebut.
Hasil akhir laga ini tak terlalu bagus karena kami kalah namun perasaan kami baik-baik saja karena kami bermain bagus, menciptakan beberapa peluang dan kami tak berhasil membuatnya menjadi gol. ujar Suarez seperti situs resmi klub.
Meski mengakui masa hukumannya merupakan momen yang sulit, namun eks pemain Ajax Amsterdam itu menyebut kembalinya ke lapangan sangat penting baginya dan timnya.
Sangat penting bagi saya untuk kembali karena saya bisa membantu tim di atas lapangan lagi, dan di luar lapangan saya tak bisa melakukannya. Kami akan segera menatap laga selanjutnya. lanjutnya.
Di laga ini, Suarez tampil cukup gemilang dengan membuat beberapa peluang termasuk satu peluang emas melalui tendangan bebas yang masih membentur mistar gawang United. [initial] (lfc/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Disebut Jual Ozil ke United, Mustapha Murka
Liga Inggris 25 September 2013, 23:12 -
Phelan: Moyes Terlalu Lamban di Bursa Transfer
Liga Inggris 25 September 2013, 22:54 -
United Sempat Tawar Bale 100 Juta Pound?
Liga Champions 25 September 2013, 20:20 -
Fowler: Jangan Berulah Lagi, Suarez
Liga Inggris 25 September 2013, 19:10 -
Moyes Janjikan Beli Pemain Berkualitas
Liga Inggris 25 September 2013, 18:25
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39