Suarez: Saya Pemain Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 5 Maret 2014 04:12
Pemain asal Uruguay tersebut tampil luar biasa bagi Liverpool, terutama musim ini. Ia menjadi motor serangan klub Merseyside tersebut dan sekarang menjadi pemuncak daftar top skorer EPL dengan 24 gol.
Suarez, yang beberapa waktu menandatangani perpanjangan kontrak dengan Liverpool hingga 2017, mengatakan bahwa dia menikmati musim terbaiknya sejak hijrah ke Anfield pada Januari 2011 lalu.
Usia saya 27 tahun, saya sedang dalam masa keemasan dalam karir saya dan saya merasa bahagia bersama klub ini karena saya menjadi bagian dari kompetisi terbaik di dunia, Premier League. Saya menikmati tiap laga yang saya jalani. Keluarga saya tinggal di sini, dan hal itu sangatlah penting, ujarnya pada Fourfourtwo.
Saya suka kemenangan. Saya benci kekalahan. Saya salah satu pemain terbaik dunia. Jadi, memiliki kesempatan untuk memenangkan segalanya, dan hanya kalah sesekali saja, adalah hal yang membuat saya termotivasi. Saya orang yang ambisius. Saya ingin menang dan saya tak akan berhenti sebelum saya mencetak satu gol, dua gol, atau lebih banyak lagi, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Tanpa Liga Champions, Suarez Tetap Bertahan di Liverpool
- Demi Liga Champions, Suarez Rela Korbankan Golden Boot
- Suporter Arsenal Tulis Petisi Agar Liverpool Lepaskan Suarez
- Gerrard Puji Suarez Sebagai Sosok Jenius
- Suarez, Penghasil Penalti Paling Produktif
- Gerrard: Suarez Seorang Pembunuh
- Gerrard: Suarez Selevel Messi & Ronaldo
- Suarez Memang Miliki Klausul Buyout 40 Juta Pounds
- Suarez: 3 Poin Lebih Penting Daripada Cetak Gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
John Barnes: Liverpool Tak Bakal Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 4 Maret 2014, 21:25 -
Alonso: Dibanding di Liverpool, Kehidupan di Madrid Lebih Keras
Liga Spanyol 4 Maret 2014, 20:54 -
Ian Ayre Puas Dengan Kinerja Brendan Rodgers
Liga Inggris 4 Maret 2014, 18:19 -
Flanagan: Sterling dan Henderson Harus Berangkat ke Piala Dunia
Piala Dunia 4 Maret 2014, 17:20 -
Agger Berharap Terus Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 4 Maret 2014, 14:40
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39