Suarez Kembali Tegaskan Tak Ingin Hengkang Dari Liverpool
Editor Bolanet | 1 Mei 2014 21:23
Para fans The Reds memang pantas cemas. Sebelumnya beredar kabar bahwa Real Madrid kembali menyatakan minatnya untuk merekrut Suarez di musim depan. Bahkan Los Blancos kabarnya sudah menyiapkan dana sebesar 70 juta Pounds untuk menariknya ke Santiago Bernabeu.
Saat berbicara di stasiun televisi Canal 10 Suarez berusaha meyakinkan para fans agar tak khawatir dengan masa depan pemain 27 tahun tersebut.
Saya sangat bahagia di sini dan keluarga saya juga bahagia tinggal di sini, ujarnya.
Jangan khawatir tak bakal ada yang terjadi dengan saya. Kalau kami bisa juara Premier League dan membawa trofi ke klub ini akan luar biasa, mimpi yang jadi kenyataan, tandasnya.
Suarez tampil sangat bagus musim ini. Ia menyumbangkan 30 gol (tanpa penalti satu kali pun) dari 31 laga, plus 12 assist. Ia pun baru saja terpilih menjadi PFA Player of the Year Award.[initial]
Baca Juga:
- Tindakan Rasial Fans Liverpool Terhadap Demba Ba Diselidiki Polisi
- Luis Suarez Pun Gembira Atleti Lolos ke Final
- Rodgers Puas Gawang Liverpool Dikawal Mignolet
- Ian Rush Optimis Liverpool Juara Premier League
- Souness: Mourinho Bukan Pelatih Jenius!
- Madrid Siapkan 70 Juta Pounds Untuk Suarez
- Suso Ingin Pulang ke Anfield
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Ingin Kembali Diasuh Ancelotti
Liga Eropa Lain 30 April 2014, 22:25 -
Beckenbauer: Ada Yang Salah Dengan Bayern
Liga Champions 30 April 2014, 22:07 -
Casillas Klaim Real Madrid Memang Pantas Menang
Liga Champions 30 April 2014, 21:00 -
Casillas Bahagia Beri Fans Madrid Final Liga Champions
Liga Champions 30 April 2014, 20:22 -
Modric: Madrid Pantas Melaju ke Final
Liga Champions 30 April 2014, 18:27
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39