Suarez Hanya Ingin Bermain di Liga Champions
Editor Bolanet | 9 Juli 2013 14:14
Sebelumnya penyerang itu mengucapkan alasan utamanya ingin hengkang adalah 'merasa diperlakukan tak adil' oleh pers Inggris, menyangkut kasusnya bersama Patrice Evra serta Branislav Ivanovic.
Kini ia mengoreksi hal yang pernah ia jabarkan kepada stasiun televisi negaranya itu, dengan alasan 'ia butuh bermain di ajang Liga Champions'.
Striker berjuluk El Pistolero tersebut mengatakan hal itu kepada agennya Pere Guardiola, dan diteruskan kepada Brendan Rodgers serta Ian Ayre hari kemarin di kantor The Reds.
Masih belum diketahui apa restu bakal keluar bagi pemain 26 tahun ini, yang jelas Arsenal, Chelsea dan Real Madrid meminati penyerang yang dibandrol 40 juta pounds oleh The Kop ini.[initial] (sun/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Pemain Muda Chelsea Harus Teladani Drogba
Liga Inggris 8 Juli 2013, 23:00 -
Jika Gagal Dapatkan Thiago Silva, Barca Incar David Luiz
Liga Champions 8 Juli 2013, 22:27 -
Juventus Andalkan Mata-mata Untuk Juarai Liga Champions
Liga Champions 8 Juli 2013, 22:14 -
Xabi Alonso: Saya Tak Akan Kembali ke Inggris
Liga Spanyol 8 Juli 2013, 22:00 -
Mourinho di Latihan Hari Pertama Chelsea
Liga Inggris 8 Juli 2013, 21:13
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23