Sturridge: Tak Ada Jaminan Saya Masuk Timnas Inggris
Editor Bolanet | 7 Maret 2014 04:47
- Bomber , Daniel Sturridge, mengaku dirinya masih belum pasti masuk skuat Timnas kendati berhasil mencetak gol ke gawang Denmark dalam laga persahabatan tengah pekan kemarin.
Sturridge memang menjadi satu-satunya pencetak gol di laga yang dimenangkan Inggris 1-0 tersebut. Walau banyak yang memujinya, namun pemain berusia 24 tahun itu merasa ia masih harus bekerja keras dan lebih meningkatkan kemampuannya lagi.
Tak ada jaminan saya akan pergi ke Piala Dunia dan saya berlatih sekeras mungkin untuk memastikan agar saya bisa terpilih ke dalam skuat Inggris, serunya seperti dilansir Mirror.
Tak peduli apa yang sudah Anda raih, masih ada hal lain yang masih bisa Anda raih. Tak peduli berapa banyak gol yang sudah Anda ciptakan, masih ada hal lain untuk dicapai, sambungnya.
Sturridge pun mengatakan bahwa ia kini masih belajar berbagai cara untuk meneror bek-bek lawan.
Banyak sumber inspirasi bagi saya. Sebelum laga hari Rabu (lawan Denmark) lalu, saya melihat video-video Maradona. Lalu saya melihat video pemain seperti Michael Owen, Paul Gascoigne, Pele, Ronaldo, semuanya pemain ini adalah pemain-pemain hebat, pungkasnya. [initial]
(mrr/dim)
Sturridge memang menjadi satu-satunya pencetak gol di laga yang dimenangkan Inggris 1-0 tersebut. Walau banyak yang memujinya, namun pemain berusia 24 tahun itu merasa ia masih harus bekerja keras dan lebih meningkatkan kemampuannya lagi.
Tak ada jaminan saya akan pergi ke Piala Dunia dan saya berlatih sekeras mungkin untuk memastikan agar saya bisa terpilih ke dalam skuat Inggris, serunya seperti dilansir Mirror.
Tak peduli apa yang sudah Anda raih, masih ada hal lain yang masih bisa Anda raih. Tak peduli berapa banyak gol yang sudah Anda ciptakan, masih ada hal lain untuk dicapai, sambungnya.
Sturridge pun mengatakan bahwa ia kini masih belajar berbagai cara untuk meneror bek-bek lawan.
Banyak sumber inspirasi bagi saya. Sebelum laga hari Rabu (lawan Denmark) lalu, saya melihat video-video Maradona. Lalu saya melihat video pemain seperti Michael Owen, Paul Gascoigne, Pele, Ronaldo, semuanya pemain ini adalah pemain-pemain hebat, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henderson Incar Tempat di Piala Dunia
Piala Dunia 6 Maret 2014, 22:22 -
Suporter Liverpool Siapkan Banner Spesial Untuk Moyes
Bolatainment 6 Maret 2014, 22:02 -
Suarez dan Sturridge Pertimbangkan Jadi Tentara Inggris
Bolatainment 6 Maret 2014, 21:45 -
Pencetus Petisi Cleverley Akhirnya Buka Suara
Bolatainment 6 Maret 2014, 21:30 -
Mata: Bulan Maret Krusial Bagi Man United
Liga Inggris 6 Maret 2014, 21:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39