Sturridge Sudah Tak Sabar Kembali Bermain
Editor Bolanet | 30 Januari 2015 01:18
Penyerang haus gol tersebut sudah lama absen bagi The Reds karena terus didera cedera paha dan betis. Ia sudah absen merumput sejak Agustus lalu. Namun Sturridge kini sudah nampak pulih dan berlatih kembali bersama skuat Liverpool.
Manajer Brendan Rodgers memang belum memberikan jaminan akan memainkan pemain berusia 25 tahun itu saat Liverpool berhadapan dengan West Ham pada akhir pekan ini. Namun Sturridge mengaku sudah siap dan tidak sabar tampil.
Ini adalah momen yang sudah saya tunggu sejak lama dan saya rindu bermain. Saya akan senang sekali jika dimainkan pada akhir pekan ini atau lebih dari itu, kata Sturridge di situs resmi klub.
Setiap kali manajer memutuskan untuk memilih saya, saya sangat bersemangat. Saya sudah tidak sabar, seperti yang mereka katakan. Saya sekarang siap. Sudah lama sekali, tapi saya senang dengan semuanya dan saya menantikannya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Optimis Liverpool Bisa Tembus Empat Besar
Liga Inggris 29 Januari 2015, 23:26 -
Agen: Balotelli Tetap di Liverpool
Liga Inggris 29 Januari 2015, 21:19 -
Terseret Ombak, Bikini Istri Jamie Redknapp Melorot
Open Play 29 Januari 2015, 19:52 -
Coutinho Asah Kemampuan Bobol Gawan Lawan
Liga Inggris 29 Januari 2015, 18:17 -
Costa Dihukum, Fans Chelsea Minta Bintang Tottenham Juga Diadili
Liga Inggris 29 Januari 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39