Sturridge Mengaku 'Handball' Saat Cetak Gol
Editor Bolanet | 30 September 2013 01:44
Insiden tersebut terjadi kala kedua tim berhadapan, pada matchday 6 Premier League 2013/14 di Stadium of Light. Usai membuka gol pada menit ke-28 lewat Sturridge, brace Luis Suarez hanya mampu dibalas Emanuele Giaccherini, dan memaksa tuan rumah The Black Cats kembali takluk.
Terkait go Sturridge, dalam tayangan ulang memang terlihat jika bola hasil sepak pojok Steven Gerrard tidak mampu disambutnya dengan sundulan, tetapi bola justru mengenai lengan. Namun hal tersebut rupanya bukanlah merupakan suatu kesengajaan.
Itu adalah sebuah bola yang hebat dari Gerrard, melewati kepala defender dan waktu sangat mendesak. Saya tentu berusaha menyundulnya, namun sepertinya sundulan saya tidak cukup baik, tutur striker timnas itu seusai laga.
Bola justru mengenai tangan saya, namun saya tidak melakukannya dengan maksud tertentu. Terkadang hal-hal semacam ini memang terjadi.
Tambahan tiga poin tersebut membuat tim besutan Brendan Rodgers kembali naik ke papan atas Premier League, dengan sementara menduduki peringkat kedua dengan 13 poin. Sedangkan Sunderland masih terbenam di dasar klasemen dengan satu poin. [initial] (sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Sebut Enam Kandidat Juara Liga
Liga Inggris 28 September 2013, 20:29 -
Januari, Liverpool Kejar Pastore
Liga Inggris 28 September 2013, 15:27 -
Preview: Sunderland vs Liverpool, Comeback Suarez
Liga Inggris 28 September 2013, 14:01 -
Reina Sudah Tutup Hati Untuk Liverpool
Liga Italia 28 September 2013, 13:41 -
Jones: Balas Liverpool, Moral United Meroket
Liga Inggris 28 September 2013, 11:37
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39