Stones: Saya Berhenti Dengarkan Kritik
Rero Rivaldi | 13 Januari 2017 09:20
Bola.net - - Bek tengah Manchester City, John Stones, mengaku tidak terlalu tertarik membalas kritik yang diarahkan padanya, jelang laga melawan di akhir pekan.
Dibeli dengan harga 47,5 juta pounds dari The Toffees, Stones menjalani karir yang sulit di City, di mana ia sering tampil di bawah standar dan membuat kesalahan.
Sebelumnya ia memang sempat tampil bagus di pekan-pekan awal, namun seiring menurunnya performa tim asuhan Josep Guardiola, sosok berusia 22 tahun juga sering mendapat sorotan.
Performa saya memang menurun dan saya membuat beberapa kesalahan konyol, saya coba memperbaiki itu sekarang. Hal ini wajar saja terjadi, kami memainkan banyak laga. Ini hal baru untuk saya dan saya harus beradaptasi, tuturnya di Sky Sports.
Semua orang akan kecewa jika mereka tidak bermain bagus atau membuat kesalahan. Saya akan coba terus memperbaiki itu dengan berlatih. Sebagai pemain, anda memang akan terus dikritik. Saya hanya coba untuk terus fokus dan konsentrasi.
Saya sudah mulai berhenti mendengarkan semua itu. Semua orang pasti akan melewati momen yang sulit dan semua mengalaminya. Bahkan dengan keluarga, teman, dan rekan setim. Saya kira semakin sedikit orang yang berbicara, akan semakin baik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasri Rindukan Tinggal di London
Liga Inggris 12 Januari 2017, 15:00 -
Clichy: Soal Musik pun, Guardiola Juga Atur City
Liga Inggris 12 Januari 2017, 12:40 -
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 10:58
-
Yaya Toure Tolak Pindah ke Tiongkok karena Tidak Mata Duitan
Liga Inggris 12 Januari 2017, 04:14 -
Nasri Minta Guardiola dan Toure Tak Keras Kepala
Liga Inggris 11 Januari 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23