Stones Kecewa dengan Musim Debutnya di City
Rero Rivaldi | 12 Juni 2017 08:00
Bola.net - - John Stones mengakui bahwa musim perdananya di Manchester City amat mengecewakan.
Pemain Inggris bergabung dari Everton dengan nilai transfer 47,5 juta poundsterling, namun ia sulit memenuhi ekspektasi tinggi di Etihad.
Stones menerima banyak kritik di sepanjang musim 16/17, di mana City menutup musim di bawah asuhan Josep Guardiola dengan catatan nihil trofi, dan sang bek mengakui ia harusnya bermain lebih bagus.
Saya kecewa dengan musim perdana saya di City, murni karena kami adalah tim yang hebat dan kami punya standar tinggi, tuturnya di Mirror.
Kami semua percaya kami harusnya bisa lebih baik - dan saya juga di beberapa pertandingan. Namun saya bermental baja dan saya tidak khawatir dengan kritik yang datang dari luar. Saya hanya mendengarkan manajer, rekan saya, dan keluarga.
Nilai transfer tak membebani saya. Saya amat beruntung dibeli dengan nilai sebanyak itu - saya tersanjung. Dan tentu, saya ingin membuktikan kemampuan saya.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gundogan Yakin Sane Lebih Bersinar di Man City Musim Depan
Liga Inggris 11 Juni 2017, 21:22 -
Thiago: Guardiola Ubah Konsep Sepakbola Jerman
Liga Eropa Lain 11 Juni 2017, 15:41 -
Joe Hart Tak Tutup Kemungkinan Gabung Rival Man City
Liga Inggris 11 Juni 2017, 06:00 -
David Silva Luncurkan Pujian Pada Bernardo Silva
Liga Inggris 11 Juni 2017, 04:30 -
'Sanchez Lebih Baik Pilih Bayern Munchen Daripada Man City'
Liga Inggris 11 Juni 2017, 02:00
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39