Steve Bruce Terima Hull Dicabik-cabik Hazard
Editor Bolanet | 12 Januari 2014 07:15
Winger Belgia itu membuka kemenangan The Blues di KC Stadium dengan gol individual yang menawan untuk membawa pasukan Jose Mourinho menang 2-0. Dan meski Hull mengawali laga dengan cemerlang, Bruce merasa perbedaan ditentukan oleh kualitas Hazard.
Bagi saya, Hazard adalah pemain terbaik di lapangan. Ia mencetak gol ajaib dan setelahnya semua menjadi amat sulit untuk kami, laga menjadi terbuka dan pemain mereka pun punya banyak ruang untuk menunjukkan kualitasnya, tutur Bruce.
Eks penggawa Manchester United itu juga mengeluhkan ketidakmampuan The Tigers mempertahankan ritme sebaik di paruh awal laga. Di babak pertama kami tampil lumayan bagus tapi di babak kedua, kami tak mempertahankan bola dengan cukup baik, pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech: Saya Harap Rekor Jadi Pertanda Juara
Liga Inggris 11 Januari 2014, 22:37 -
Cech, Kiper Tertangguh Sepanjang Masa Chelsea
Liga Inggris 11 Januari 2014, 22:31 -
Review: Terkam Macan, Chelsea Kuasai Puncak
Liga Inggris 11 Januari 2014, 21:37 -
Liga Champions 11 Januari 2014, 17:33
-
Mourinho: Pintu Tertutup Bagi Hazard Pindah Ke PSG
Liga Inggris 11 Januari 2014, 00:37
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39