'Sterling Tak Mungkin Tembus Tim Utama di Chelsea, Madrid, Barca atau Bayern'
Editor Bolanet | 9 April 2015 17:19
- Winger Raheem Sterling bakal kesulitan menembus tim utama di beberapa klub top Eropa. Demikian klaim dari mantan pemain The Reds Jason McAteer.
Sterling sudah menolak kontrak fantastis yang disodorkan pihak klub beberapa waktu lalu. Akibatnya nama Sterling kini kerap dikaitkan dengan , Manchester City, Real Madrid, dan Bayern Munich.
McAteer meminta Sterling agar tidak meninggalkan Anfield dalam waktu dekat ini. Ia menyarankan Sterling tetap bertahan dan mengembangkan potensinya di Liverpool.
Jika saya harus memberinya saran maka dia harus tetap bertahan selama beberapa musim dan belajar di bawah arahan Brendan Rodgers. Ada tim muda yang bagus di Liverpool, kata McAteer kepada talkSPORT.
Jika dia pergi ke Chelsea, Man City, Real Madrid, Barcelona atau Bayern Munich dia tidak akan masuk tim. Dia tidak akan mendapatkan kesempatan bermain.[initial]
(ts/ada)
Sterling sudah menolak kontrak fantastis yang disodorkan pihak klub beberapa waktu lalu. Akibatnya nama Sterling kini kerap dikaitkan dengan , Manchester City, Real Madrid, dan Bayern Munich.
McAteer meminta Sterling agar tidak meninggalkan Anfield dalam waktu dekat ini. Ia menyarankan Sterling tetap bertahan dan mengembangkan potensinya di Liverpool.
Jika saya harus memberinya saran maka dia harus tetap bertahan selama beberapa musim dan belajar di bawah arahan Brendan Rodgers. Ada tim muda yang bagus di Liverpool, kata McAteer kepada talkSPORT.
Jika dia pergi ke Chelsea, Man City, Real Madrid, Barcelona atau Bayern Munich dia tidak akan masuk tim. Dia tidak akan mendapatkan kesempatan bermain.[initial]
Baca Juga:
- 'Mario Balotelli Sungguh Menyedihkan'
- Kekasih Melahirkan, Henderson Pantang Absen Bela Liverpool
- Tak Kerasan di Madrid, Odegaard Kembali Diminati MU & Liverpool
- Kembali Absen Bela Liverpool, Rodgers Sebut Balotelli Sakit
- Legenda Ragukan Liverpool Bisa Pertahankan Henderson dan Sterling
- Kalah, Bos Blackburn Dukung Liverpool Juara FA Cup Demi Gerrard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Diklaim Bully Sterling
Liga Inggris 8 April 2015, 22:15 -
Parade Gol Jarak Jauh di Premier League
Editorial 8 April 2015, 21:45 -
Toure Yakin Mignolet Pantas di Liverpool Selama Bertahun-Tahun
Liga Inggris 8 April 2015, 19:03 -
Usai Kalahkan Liverpool, Penggawa Arsenal Main Tembak-tembakan
Open Play 8 April 2015, 17:47 -
Liverpool Dikritik, Bos Blackburn Justru Membela
Liga Inggris 8 April 2015, 17:11
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39