Sterling Senang dengan Permainan Cepat ala City
Rero Rivaldi | 14 Februari 2017 14:55
Bola.net - - Raheem Sterling mengakui bahwa ia amat menikmati permainannya bersama Manchester City saat ini.
Winger Inggris berusia 22 tahun mencetak gol pembuka City ketika mereka menang 2-0 atas Bournemouth di Dean Court, dalam laga lanjutan Premier League semalam.
Hasil itu membuat City kini naik ke peringkat dua klasemen sementara, hanya terpaut delapan angka dari Chelsea.
Mantan pemain Liverpool lagi-lagi menunjukkan aksi yang impresif, dan ia mengaku amat senang bisa memberikan kontribusi penting terkait kemenangan tim.
Ya, saya amat bahagia dengan kemenangan hari ini. Selain itu, saya juga mendapat bonus dengan mencetak gol dan coba untuk membantu tim meraih tiga angka dan itulah yang kami lakukan hari ini, tutur Sterling di City TV.
Kredit untuk semua pemain, kami terus menekan mereka, dan meraih tiga angka yang pantas kami dapat.
Sterling menambahkan: Saya memainkan sepakbola yang begitu cair dan luwes di tim, semua berjalan dengan cepat dan saya benar-benar menikmatinya. Saya saat ini menyukainya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tak Bisa Pastikan Masa Depan Aguero
Liga Inggris 13 Februari 2017, 22:21 -
City Incar Duo Bek Tengah Muda Asal Prancis
Liga Inggris 13 Februari 2017, 18:41 -
Man City Tak Mau Dicoret Dari Persaingan Juara
Liga Inggris 13 Februari 2017, 17:46 -
Wilshere Tak Terbuai Pujian Josep Guardiola
Liga Inggris 13 Februari 2017, 14:45 -
Yaya Toure: Saya Masih Kuat Main Lima Tahun Lagi
Liga Inggris 13 Februari 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39