Sterling Minta City Fokus pada Diri Sendiri
Editor Bolanet | 12 Januari 2016 08:19
City tengah menargetkan gelar Premier League ke-3 mereka dalam lima musim terakhir.
Tim asuhan Manuel Pellegrini saat ini duduk di peringkat tiga klasemen, usai memainkan 20 pertandingan, tertinggal tiga angka di belakang Arsenal.
Sterling mengatakan pada laman resmi klub: Kami hanya perlu fokus pada apa yang harus kami lakukan di Premier League dan tidak mengkhawatirkan tim lain dan apa yang mereka lakukan.
Kami takkan membiarkan apapun mengganggu dan fokus pada penampilan kami sendiri. Kami akan banyak memainkan pertandingan tandang dan kami siap untuk meraih hasil terbaik.
City akan menghadapi Everton, lawan yang mengalahkan mereka di semifinal Piala Liga pekan lalu dan Sterling mengatakan: Saya tidak pernah melawan satu tim sesering ini. Namun saya tidak bermain di leg pertama piala liga dan saya berharap bermain di laga berikutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Liverpool: Hati Hazard Sudah Tak di Chelsea
Liga Inggris 11 Januari 2016, 18:41 -
Pellegrini Akui Januari Vital Bagi Manchester City
Liga Inggris 11 Januari 2016, 15:04 -
Shearer: Guardiola Tak Punya Etika
Liga Inggris 11 Januari 2016, 11:24 -
Gagal di City, Bony Kembali ke Swansea?
Liga Inggris 11 Januari 2016, 10:16 -
Pellegrini Nyatakan Setia Pada Sepakbola Menyerang
Liga Spanyol 11 Januari 2016, 09:59
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40