Sterling Masih Butuh Waktu ke Timnas Senior
Editor Bolanet | 7 September 2012 18:30
Sikap tersebut diambil, mengingat usia Sterling yang saat ini masih berada di angka 17. Sejauh ini, ia sudah menjalani debut internasional bersama timnas U-19 kala menghadapi .
Kendati demikian, Rodgers tetap memuji pemanggilan Sterling, sebagai imbas dari performa cemerlangnya bersama Liverpool, asalkan tetap bermain di level yang seharusnya, dari segi usia pemain.
Mungkin hebat jika melihat Sterling termasuk dalam skuad timnas U-21. Ia telah membuat langkah besar dalam beberapa minggu terakhir. Anda telah melihat kualitasnya, keberanian dan sikap dalam pertandingan begitu fantastis. Namun untuk saat ini, biarkan berjalan dengan tenang, tutur Rodgers.
Saya kira, anda harus berhati-hati dengan pemain muda. Mereka bisa melejit dengan cepat. Itu sudah tradisi, mereka memainkan satu laga dengan baik dan sudah dianggap superstar. Tapi di usia 23 atau 24 anda akan mempertanyakan status bintang mereka. (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carroll Cedera Panjang, West Ham Rugi Besar
Liga Inggris 6 September 2012, 11:50 -
Del Piero Punya Alasan Kuat Tolak Liverpool
Liga Italia 6 September 2012, 10:23 -
Vermaelen: Pertahanan Arsenal Tangguh
Liga Inggris 6 September 2012, 09:30 -
Liga Inggris 5 September 2012, 22:00
-
Dempsey Gabung Spurs, Fulham Tetap Tuntut Liverpool
Liga Inggris 5 September 2012, 16:50
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39