Sterling: Luis Suarez Salah Satu Pemain Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 26 Agustus 2014 21:00
Seperti diketahui, Luis Suarez memilih hengkang dari Liverpool musim panas ini untuk bergabung dengan Barcelona setelah musim lalu tampil gemilang. Di musim terakhirnya, Luis Suarez memang 'menggila' dengan mencetak 31 gol untuk The Reds di Premier League.
Diungkapkan Sterling, sosok Suarez telah banyak membantunya berkembang. Terutama dalam urusan mencetak gol ke gawang lawan.
Dia benar-benar membantu saya untuk sebagian gol saya musim lalu. Jelas dia adalah pemain kelas dunia, dan anda ingin bermain dengan pemain seperti itu sehingga anda bisa belajar dari mereka, ujarnya.
Dia adalah salah satu pemain terbaik di dunia saat ini. Saya benar-benar menikmati waktu bersamanya. Saya belajar banyak darinya, tandasnya. (hitc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Menyesal Gabung Milan?
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 23:41 -
Balotelli Datang, Redknapp Kecewa Lambert Jadi Pilihan Ketiga Liverpool
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 23:37 -
Pilih Jersey Nomor 45, Ini Alasan Balotelli
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 23:18 -
Mario Balotelli Resmi Jadi Milik Liverpool
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 23:03 -
Galeri: Latihan Perdana Balotelli di Liverpool
Open Play 25 Agustus 2014, 22:15
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39