Sterling Jadi Pemain U-21 Termahal di Dunia
Editor Bolanet | 13 Juli 2015 15:31
Dalam grafis yang dirilis oleh pihak Sky Sports, terlihat bagaimana pemain 20 tahun tersebut memimpin di urutan teratas. Yang lebih mengejutkan adalah besarnya jumlah yang menjadi gap atau perbedaan antara Sterling dengan posisi nomor dua, Lucas Moura, yakni senilai 17,2 juta Pounds.
Sebagaimana diketahui, mahar sebesar 49 juta Pounds memang menjadi syarat yang mengiringi terjadinya kesepakatan di anatara kedua belah pihak. Namun, pihak The Citizen terlebih dulu akan membayar 44 juta Pounds, sisanya (5 juta Pounds) akan dibayarkan sebagai bonus jika punggawa tim nasional Inggris tersebut tampil bagus.
Sterling merupakan pemain asli binaan akademi Queens Park Rangers yang diboyong oleh Liverpool di usia 15 tahun. Selama berseragam The Reds, Sterling sudah mencetak 18 gol dari 95 penampilan.[initial]
(sky/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Akhirnya, Fabian Delph Menolak Gabung Manchester City
Liga Inggris 11 Juli 2015, 22:41 -
Silva Ingin Bawa City Juara Musim Depan
Liga Inggris 11 Juli 2015, 10:05 -
Liverpool Kini Ganti Ancam Sterling
Liga Inggris 11 Juli 2015, 06:22 -
Kembangkan Sayap, City Hadapi Timnas Vietnam
Liga Inggris 11 Juli 2015, 04:33 -
Fabian Delph Segera Gabung Manchester City
Liga Inggris 10 Juli 2015, 23:54
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39